Kamis, 11 Juni 2015

Persoalan Menejemen

Dibalik negara yang baik ada menejemen yang baik. Dibalik negara yang bobrok ada menejemen yang bobrok. Jadi persoalan negara miskin itu bukan persoalan SDM atau SDA yang kurang, tapi persoalan menejemen yang tidak dimainkan.

Usia masalah itu sama tuanya dengan usia manusia. Artinya sejak kali pertama penciptaan manusia di dunia, maka masalah-masalah selalu menyertainya. Pun soal perbedaan yang sering menjadi masalah antar manusia atau antar golongan. Janganlah didramatisir, apalagi diplintir-plintir. Ayolah, perbedaan itu sudah ada sejak dulu, maka yang "diatas" tinggal mengelolanya, memenejnya dengan baik. Agar yang dibawah tidak perlu berdarah-darah.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar